Analisis Isu Terkini Provinsi Sulawesi Tengah 2022 - Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Tengah

Analisis Isu Terkini Provinsi Sulawesi Tengah 2022

Nomor Katalog : 9101009.72
Nomor Publikasi : 72000.2301
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 6 Januari 2023
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 2.49 MB

Abstraksi

Analisis Isu Terkini Sulawesi Tengah 2022 merupakan publikasi Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Tengah yang menyajikan pembahasan tema khusus pada tahun 2022. Tema yang diangkat diharapkan dapat memberikan insight bagi pengguna, khususnya pengambil kebijakan untuk menetapkan arah kebijakan pembangunan.Tema utama yang diangkat pada tahun ini adalah isu kemiskinan dikaitkan dengan beberapa variabel yang mempengaruhinya, seperti perkembangan makro ekonomi khususnya sektor pertanian, pendidikan, kesehatan dan ketimpangan pendapatan. Meskipun demikian, beberapa tema dibahas secara spesifik dengan narasi deskriptif seperti pertumbuhan ekonomi pada sektor pertanian dan tingkat kemiskinan. investasi sektor pertanian, serta penduduk yang bekerja di sektor pertanian. Untuk memperdalam analisis, metode analisis regresi panel digunakan untuk menjelaskan pengaruh variabel-variabel tersebut terhadap perkembangan tingkat kemiskinan.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi TengahJl. Prof. Mohammad Yamin No.48 Palu 94114

Telp: (62-451) 483610

483611

483613

Faks: (62-451) 483612

Email: bps7200@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik