Statistik Pemotongan Ternak Provinsi Sulawesi Tengah 2018  - Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Tengah

Statistik Pemotongan Ternak Provinsi Sulawesi Tengah 2018 

Nomor Katalog : 5302002.72
Nomor Publikasi : 72530.1901
ISSN/ISBN : 978-602-1385-84-5
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 10 September 2019
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 2.23 MB

Abstraksi

Publikasi Statistik Pemotongan Ternak Sulawesi Tengah 2018 ini merupakan publikasi yang memuat hasil pengumpulan data Rumah Potong Hewan (RPH) baik milik pemerintah maupun swasta. Disamping terhadap RPH, pengumpulan data juga dilakukan melalui Keurmaster, yaitu petugas pencatat pemotongan ternak di luar RPH, agar data jumlah ternak yang dipotong dapat dihimpun dan disajikan secara lengkap. Publikasi ini mencakup data terkait dengan kegiatan pemotongan dan produksi daging ternak.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi TengahJl. Prof. Mohammad Yamin No.48 Palu 94114

Telp: (62-451) 483610

483611

483613

Faks: (62-451) 483612

Email: bps7200@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik